Langkah pasti menuju farmasi global!
Selamat kepada delegasi HKMF UNSRI yang telah berhasil menjadi Juara IV / Finalis dalam ajang bergengsi APRO Online Clinical Skill Event 2020, yang diselenggarakan oleh International Pharmaceutical Students’ Federation (IPSF) Asia Pacific Regional Office. Delegasi Farmasi UNSRI: Hannan Hanifah (2017) Chairul Saleh (2017) Putri Harum S. A. (2017) Ketiganya berhasil mengharumkan nama Fakultas Farmasi Universitas …